Waspada, Google Memantau Aktivitas Kamu, Berikut Cara Hentikannya

Moh. Imam Baidowi
By Moh. Imam Baidowi - Moh. Imam Baidowi
4 Min Read
4 Min Read
computer screen showing google search

Google merupakan suatu teknologi pencarian yang berbasis online. Semua informasi tersedia di Google. Namun apakah kamu sadar bahwa tanpa di sadari, Google memantau aktivitas kamu.

Semua informasi yang kamu butuhkan tersedia dalam satu platform online yaitu Google. Kamu tinggal cari apa yang kamu butuhkan, semua sudah tersedia di dalam Google. Fakta yang harus kamu tahu bahwa Google memantau aktivitas kamu. 

Tanpa di sadari, Google memantau aktivitas kamu. Hal ini berdasarkan history lini masa pencarian. Jadi kamu harus berhati-hati saat kamu mencari informasi tertentu dan saat melakukan aktivitas online. 

Apakah Google Mata-mata Digital?

Kamu sering mengunggah berbagai hal di media sosial, tetapi privasi tetap menjadi hal yang penting. Sayangnya, Google dapat melacak aktivitas kamu, bahkan ketika riwayat lokasi sudah dinonaktifkan. 

Mungkin kamu pernah mengalami situasi di mana iklan produk muncul di internet setelah kamu baru saja membicarakannya. Nah, itulah fenomena yang ingin di bahas.

Bagaimana cara Google Memantau Seluruh Aktivitas ? 

Google dapat memantau seluruh aktivitas kamu. Dan hal ini terjadi tanpa kamu sadari. Google dapat mengetahui semua aktivitas kamu berdasarkan history yang kamu lakukan di internet. 

Semua history atau aktivitas yang kamu lakukan dapat diketahui google. Saat kamu mengunjungi suatu website, maka google dapat mengetahui bahwa kamu sedang mengunjungi website tersebut. 

Oleh karena itu, sangat penting bagi kamu berhati-hati dan lebih bijak saat mengunjungi suatu website. 

Apakah Bisa Menghentikan Pantauan Google? 

Jika kamu bertanya apakah bisa menghentikan pantauan Google, jawabannya tentu bisa. Hal yang harus kamu lakukan saat kamu ingin menghentikan pantauan google, kamu harus mematikan fitur pelacakan di pengaturan google kamu. 

Langkah-langkah Menghentikan Pelacakan Google

Beruntungnya, kamu dapat menghentikan Google dari memata-matai aktivitas kita di dunia maya. Berikut adalah langkah-langkahnya:

1. Buka laman Google.com

2. Masuk ke akun Google yang kamu miliki.

3. Pilih menu “Manage your Google Account”.

4. Pada bagian “Privacy & Personalization”, pilih “Manage your Data & Personalization”.

5. Scroll ke bawah hingga menemukan menu “Activity Controls”. Di sini, kamu akan melihat opsi “Web & App Activity”.

6. Matikan fitur ini dengan menggeser toggle. Kamu akan menerima pemberitahuan untuk memastikan pemahaman sebelum menonaktifkannya.

7. Selesai! Setelah langkah-langkah ini, Google tidak akan lagi melacak aktivitas kamu secara online.

Hal ini perlu kamu lakukan segera. Agar kamu lebih nyaman dan semua aktivitas online kamu tidak terlacak dan tidak terpantau oleh google

Efek Setelah Mematikan Pelacakan

Setelah fitur ini dimatikan, kamu mungkin melihat perubahan dalam iklan dan rekomendasi penelusuran. Iklan yang muncul mungkin kurang relevan, tetapi privasi kamu akan lebih terjaga. 

Ingatlah bahwa data yang sudah tersimpan sebelumnya tidak akan terhapus. Tentu fitur ini menjamin kerahasiaan data dan history penelusuran kamu di google

Kesimpulan

Seluruh aktivitas online kamu di google, google dapat melihat, memantau dan mengetahui apa saja aktivitas yang kamu lakukan di google. Namun hal ini dapat di atasi dengan cara mematikan fitur pelacakan di google. 

Dengan ini kamu dapat menelusuri apapun dengan aman tanpa google ketahui. Jika kamu ingin menghentikan pelacakan goohle, segera matikan fitur ini agar kamu lebih tenang dan nhaman. 

Itulah mengapa kamu harus tahu bahwa Google pantau kamu full 24 jam. Tetap bijak dan berinternet dan tetap melakukan aktivitas internet positif. 

Share This Article